Overall Jeans : Feminim Bisa Tomboy Bisa
Overall Jeans adalah baju yang kebanyakan orang bilang kuno atau dibilang kekanak-kanakan
cirikhas baju ini memiliki tampilan depan yang lucu dan memiliki dua tali di samping kanan kiri di dada sampai ke punggung bagian belakang. Kali ini akan saya berikan beberapa pokok bahasan tentang pakaian ini agar terlihat tomboy tapi gak tomboy-tomboy amat dan Feminim yang memancarkan kecantikan.
Overall Tomboy
Jadi gini, buat yang satu ini overall bisa dipakai buat kamu yang terlihat tomboy banget, walaupun tingkah dan sifatmu udah kayak laki-laki bisa ditutupi dengan pakaian ini biar kelihatan kalau kamu cewek. Agar kelihatan lebih kewanitaannya pasangkan dengan warna-warna cerah. Jadi buat kamu yang anak tomboy-tomboy masih bisa di tanggulangi dengan ini.
Overall Feminim
Cewek-cewek feminim yang suka street atau yang sifatnya itu suka tantangan malah pakai ini? itu gak salah, overall ini malah bisa menampilkan sisi keperempuan banget walaupun tidak bisa memancarkan keanggunan dari wanita.
Ada banyak banget sebenarnya tentang baju yang satu ini. Biasanya baju ini dikombinasikan dengan warna-warna cerah, kemeja, motif bunga, dan semaumu. Baju ini bila dipakai menampilkan kesan lucu dan terlihat asik banget. Dibawah ini ada style-style yang bisa buat referensi kamu.
0 komentar:
Post a Comment